Thursday, January 1, 2015

Tes Kecepatan : iOS 8.2 Beta 3 vs iOS 8.1.2 di iPhone 4S


Akhirnya Apple telah merilis iOS 8.2 Beta 3. Kesempatan itu dijadikan oleh beberapa user di youtube membuat video perbandingan antara iOS 8.2 Beta 3 dengan iOS 8.1.2 ini. Memang iOS 8.1.2 adalah iOS terbaru yang telah di rilis Apple. Jika Device kalian support dengan iOS 8 kalian dapat melakukan upgrade . Caranya dapat dilihat disini. Untuk update iOS 8.2 Apple akan berfokus pada peningkatan performa terutama untuk Device Minimum.


Dalam video yang nanti akan kalian lihat akan membandingkan dua iPhone 4S dalam kondisi fresh install, salah satunya menggunakan iOS 8.2 Beta 3 dan satunya lagi iOS 8.1.2. Dalam video dijelaskan bahwa iOS 8.2 lebih cepat dalam membuka aplikasi dibanding iOS 8.1.2. Diharapkan iOS 8.2 ini akan membuat Device Minimum dapat bekerja lebih cepat daripada sebelumnya.

Untuk lebih jelasnya silahkan lihat video di bawah ini.


Apakah kalian melihat perbedaannya? Berikan komentar kalian terhadap iOS 8.2 ini.

Jika kalian memiliki pertanyaan atau apapun. Silahkan bertanya melalui kolom komentar. Jangan lupa untuk Follow Twitter @SpotGadget dan Like Pagesnya di Facebook Spot Gadget. Terima Kasih.

Punya Pertanyaan? Silahkan Berkomentar.
Jangan Memasukkan Link Hidup dan Spam
EmoticonEmoticon